PENDUDUK ,MASYARAKAT DAN KEBUDAYAAN
Pertumbuhan Penduduk dunia dan masalahnya
Sejak zaman inilah penduduk dunia terus meningkat dengan cepat. Hal itu dimungkinkan oleh adanya kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi.termaasuk salah satu di antaranya ilmu kedokteran juga berkembang. Berkat kemajuan ilmu kedokteran,pemeliharaan kesehatan penduduk termasuk usaha-usaha imunitas menjadi lebih terjamin.
Pendidikan dan kesehatan di Negara –negara berkembang
1) Pendidikan
Di samping unsure tekanan ekonomi,penduduk pedesaan makin paling sering kekurangan bangunan sekolah dan guru yang memenuhi syarat. Bahkan lebih tragis,desa itu tidak memiliki sekolah dasar.
2) Kesehatan
Penduduk usia muda pada Negara-negara yang berkembang ,amat sering kedapatan menderita kekurangan vitamin A,kasus-kasus kekurangan vitamin A yang menonjol. Bersumber dari pada konsultan kesehatan dari WorldHealth Organization(WHO) di Zimbabwe (desember 1983).ditemukan sejuta penyakit lepra atau kusta di seluruh wilayah Zimbabwe.
3) Perhatian warga negarawan dan ilmuwan terhadap masalah penduduk Indonesia
Para negarawan dan ilmuwan sungguh-sungguh menyadari dan telah memperhitungkan bencana yang ditimbulkan oleh ledakan penduduk dunia.
4) Interaksi Eksponensial Dari Lima Variabel yang Dominan
Kelima variable yang dominan membuktikan saling mempengaruhi satu sma l peningkatan produksi pangan akan terkait dengan penyediaan lahan. Penduduk bertambah,kebutuhan semakin meningkat sandang,pangan,papan/perumahan harus bertambah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar